Berikut Deretan Lima Pemain Terbaik Dunia Berusia Diatas 30 Tahun di Euro 2020. Ada Striker Hingga Kiper

- 1 Juni 2021, 09:10 WIB
Robert Lewandowski Pemain Terbaik Eropa Musin 2019/2020
Robert Lewandowski Pemain Terbaik Eropa Musin 2019/2020 /Twitter/FC Bayern English/@FCBayernEN /

TABANANBALI.COM – Salah satu ajang paling bergengsi di dunia, Euro 2020 akan segera bergulir mulai 12 Juni-13 Juli 2021 mendatang.

Sederet pemain bintang dunia telah masuk sebagai skuad timnas di Benua Eropa tersebut. Berikut ini kita akan membahas terkait para pemain yang sudah berusia 30 tahun ke atas namun masih memiliki ketajaman yang dahsyat Ketika berada di lapangan.

Pemain yang dimaksud tersebut mulai dari striker, gelandang, hingga penjaga gawang. Namanya sudah tak asing lagi, mereka sudah terbiasa membela negara di ajang berbeda dan menjadi bintang di klubnya masing-masing.

Baca Juga: Sergio Aguero Resmi Berlabuh ke Barcelona, Nilai Kontrak Mencapai 100 Juta Euro.

-Manuel Nuer

Manuel Nuer adalah pemain berusia 35 tahun. Meskipun begitu, dia telah membuktikan dalam dua musim terakhir bahwa dia masih bermain dengan sangat baik.

Pemain internasional Jerman adalah salah satu penjaga gawang terhebat dalam sejarah sepak bola dan dapat melengkapi CV-nya dengan memenangkan Euro 2020 sebagai kapten.

Neuer telah memenangkan setiap trofi utama bersama Bayern Munich dan juga berhasil meraih Piala Dunia FIFA 2014 bersama Jerman. Hanya saja ia belum pernah berhasil Bersama Jerman untuk memenangkan kejuaraan Eropa ini.

Jerman berada di Grup F bersama Prancis, Hungaria, dan Portugal, jadi Neuer harus tampil sebaik mungkin untuk menahan beberapa penyerang terbaik di dunia dan memimpin timnya ke babak sistem gugur.

Halaman:

Editor: Aulia Nasri

Sumber: Sportskeeda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah