Amalkan 4 Hal ini Agar Diberi Kemudahan Menghadapi Masalah Beban Hidup, Pengajian Mamah Dedeh

- 5 Desember 2021, 09:00 WIB
Ustadzah Mamah Dedeh
Ustadzah Mamah Dedeh /Instagram/@mamahdedeh24

Menurutnya, manusia memang harus bahkan tetap berusaha, karena menurutnya Allah tidak akan menyulitkan hambanya selagi hambanya masih dalam keadaan berusaha.

“Kita semua merasakan apa yang terjadi dengan corona ini luar biasa, tapi apakah kita harus terpuruk terus menerus seperti ini? Menerima keadaan apa adanya? Tidak! Wajib berusaha,” ucapnya seperti dikutip tabananbali.com dalam vidio YouTube religiOne pada Kamis, 2 Desember 2021.

Baca Juga: Balika Vadhu Hari Ini 4 Desember 2021: Anandhi Mau Menikah dengan Satu Syarat, Jagdish dan Shiv Bertemu

Selain itu, ia juga mengutip Qur’an Surah An-Najm ayat 39 wa al laisa lillil insaani illaamaa sa’aa

“Dan bahwa manusia hanya memperoleh apa yang telah diusahakannya”

Dijelaskan Kembali olehnya bahwa Allah mengajarkan kepada kita harus berusaha. Pasalnya, usaha yang dikerjakan akan menuai hasil atas apa yang telah dilakukannya tersebut.

Baca Juga: Balika Vadhu Hari Ini 4 Desember 2021: Anandhi Tangisi Kematian Bhagwati, Jagdish Turut Bersedih

Walaupun berusaha ditengah tekanan serba kesulitan, terbilang tidak mudah. Namun, sebagai orang yang beriman kita tetap perlu berusaha sebisa mungkin.

Bahkan Allah sendiri dalam hal ini sudah berjanji akan merubah hidup seseorang yang masih mengandalkan usahanya untuk merubah takdir hidup kearah lebih baik.

Seperti dalam Qu’an Surah Ar-Ra’d ayat 11 innallaaha laa yughayyiru maa biqaumin hattayughayyiruu maa bi anfusihum, “sesunguhnya Allah tidak mengubah keadaan sesuatu kaum sehingga mereka mengubah keadaan yang ada pada diri mereka sendiri,”

Halaman:

Editor: Aulia Nasri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x