22 Gejala Umum Menandakan Anda Harus Segera Tes Covid-19, Apa Saja?

24 Juli 2021, 16:07 WIB
Segera Lakukan Tes Covid-19 Bila Rasakan Gejala Umum Ini /Pixabay/jmexclusives/

TABANAN BALI - Ada sejumah tanda yang harus anda waspadai di balik wabah Covid-19 saat ini.

Jika sudah mengidap tanda-tanda terjangkit virus Corona, maka sebaiknya adan segera melakukan tes Covid-19.

Sebagian orang mungkin masih takut untuk melakukannya, bisa jadi karena gejalanya mirip dengan penyakit flu biasa.Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta 24 Juli 2021: Aldebaran Minta Catherine Tak Ganggu Hubungannya dengan Andin

Bahkan sebagian masyarakat juga takut divonis telah tertular virus Corona sehngga tidak mau melakukan test Covid-19.

Tetapi tak perlu khawatir lagi. Saat ini ada sejumlah gejala yang perlu dicurigai oleh Anda.

Jika gejala ini terjadi, ada baiknya Anda langsung memeriksakan diri untuk tes Covid-19 demi memastikannya.

Baca Juga: Bantu Warga Terdampak PPKM, Di Tabanan Ada Meja Kebaikan dan Kejujuran

Gejala yang menandakan Anda harus segera mengambil tes Covid-19.

Seorang Ilmuwan utama pengembang aplikasi ZOE Covid Study, Prof Tim Spector OBE menyatakan terdapat 21 jenis tanda-tanda seseorang telah tertular virus Corona.

"Meskipun Covid-19 tidak terlalu parah pada populasi muda dan divaksinasi, wabah ini pasti tidak akan hilang dalam waktu dekat," kata Spector dikutip dari PMJ News pada Sabtu, 24 Juli 2021.

Baca Juga: SHIO HARI INI Sabtu 24 Juli 2021. Shio Kelinci, Shio Naga dan Shio Ular Diancam Perampokan

Prof Spector menambahkan, cara terbaik untuk menghentikan penyebaran Covid-19 adalah dengan memvaksinasi orang sebanyak mungkin.

Orang juga perlu membiasakan diri dengan lebih dari 20 kemungkinan gejala Covid-19.

"Jalani tes Covid-19 ketika Anda merasa tidak enak badan," ujar Spector. 

Baca Juga: Sidak di Apotek, Jokowi Temukan Kelangkaan Obat dan Suplemen Vitamin, Ini Daftarnya

Penasaran dengan apa saja gejala tersebut? Simak 21 gejala umum yang menandakan Anda harus segera menjalani tes Covid 19.

1. Suhu tinggi (demam)

2. Menggigil

3. Batuk terus menerus

4. Kehilangan kemampuan indera penciuman

Baca Juga: Ramalan Shio Sabtu 24 Juli: Shio Babi, Shio Sapi dan Shio Domba, Sulit Diramal, Hubungan Cinta Selalu Gagal

5. Kehilangan kemampuan indera pengecap

6. Sakit kepala

7. Kelelahan yang tidak biasa

8. Sakit tenggorokan

10. Merasa Kebingungan tiba-tiba

11. Ruam kulit

Baca Juga: Shio Hari Ini Sabtu 24 Juli 2021. Shio Tikus, Shio Kerbau, Shio Macan Waspadai Teman Dekat Anda

12. Perubahan pada mulut atau lidah

13. Sesak napas

14. Nyeri dada

15. Nyeri otot

16. Suara serak

17. Diare

Baca Juga: Pemkab Tabanan Percepat Pembangunan Infrastruktur Jalan, Terobosan Saat Pandemi  

18. Kurang nafsu makan

19. Sakit perut

20.Pilek

21. Bersin

Baca Juga: Pemkot Denpasar Gelar Upacara Peneduh Jagat, Bentuk Penanganan Covid-19 secara Niskala

22. Covid toes alias jari kaki Covid. ***

Editor: Aulia Nasri

Sumber: PMJ News

Tags

Terkini

Terpopuler