Pelaku Ngaku Bunuh Jurnalis Mara Salem Harahap, Karena Risih Berita Peredaran Narkotika di Cafe dan Resto

- 25 Juni 2021, 13:28 WIB
Polda Sumut mengamankan dua tersangka penembak wartawan hingga tewas di Simalungun
Polda Sumut mengamankan dua tersangka penembak wartawan hingga tewas di Simalungun /Feri Ndraha/Cerdik Indonesia

TABANANBALI.COM - Pelaku pembunuhan Jurnalis Mara Salem Harahap alias Marsal Harahap, (42) yang ditemukan tewas dengan luka tembakan ditubuhnya.

Akhirnya berhasil dibekuk aparat Kepolisian Polda Sumatera Utara (Sumut).

Baca Juga: Bocoran Sinopsis The Penthouse 2 Episode 4. Logan Lee Kembali Lagi Untuk Balas Dendam ke Joo Dan Tae? 

Sebelumnya Marsal merupakan Pemimpin Redaksi lassernewstoday.com di Sumatera Utara. Korban ditemukan tewas bersimbah darah di dalam mobil yang dikendarainya, pada Sabtu dini hari, 19 Juni 2021.

Lokasi tempat ditemukannya mobil korban tersebut, tidak jauh dari rumah Marsal, di Huta VII, Nagori Karang Anyar, Kecamatan Gunung Maligas, Kabupaten Simalungun, Sumut.

Baca Juga: Bocoran Sinetron Ikatan Cinta RCTI Jumat 25 Juni 2021. Al Dapatkan Bukti kejahatan Untuk Penjarakan Elsa

Kapolda Sumatera Utara, Irjen Pol Panca Putra Simanjuntak dalam pres rilisnya menjelaskan pihak telah menangkap dua orang tersangka kasus penembakan ini Jurnalis Mara Salem Harahap alias Marsal Harahap
Kedua pelaku dengan berinisial S (57), sebagai pemilik Ferrari Kafe, Bar and Resto dan Y (31) karyawannya.

Baca Juga: Hanya dalam 24 Jam: Positif Corona Indonesia Tembus 20.000 Pasien

"Modus operandi yang kita bisa ungkap dari hasil dari penyelidikan ini adalah rasa sakit hati oleh S selaku pemilik kafe dan resto terhadap korban yang selalu memberitakan peredaran narkotika di tempatnya," ungkap Panca seperti dikutip dari PMJNews Jumat 25 Juni 2021.

Baca Juga: Polisi Sebut Aksi Pencurian Pratima Bertabur Emas di Pura Bale Agung Umakaang Geluntung Terjadi Sudah Lama

Halaman:

Editor: Aulia Nasri

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x