Hati-hati ! Presiden Jokowi Ingatkan Daerah Ini Waspadai Peningkatan Kasus Positif Baru

- 9 Agustus 2021, 09:24 WIB
Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyebutkan ada 5 Provinsi penyumbang kasus Covid-19 yang tinggi di luar Jawa dan Bali.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyebutkan ada 5 Provinsi penyumbang kasus Covid-19 yang tinggi di luar Jawa dan Bali. /Tangkap layar YouTube Sekretariat Presiden

TABANAN BALI – Penerapan Pemberlakkan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Level 4 yang dimulai sejak 3 Agustus lalu akan berakhir hari ini Senin 9 Agustus 2021.

Perpanjangan dari PPKM Level 4 ini diklaim pemerintah untuk mengantisipasi adanya penyebaran yang lebih masih dan bisa terkendali.

Apalagi PPKM telah dilaksanakan sejak 3 Juli lalu. Pertama PPKM Darurat dilaksanakan pada 3-20 Juli 2021.

Namun karena kasus belum terkendali dengan baik, Pemerintah kembali memperpanjang pembatasan ini mulai 26 Juli – 2 Agustus dan kedua mulai 3-9 Agustus.

Baca Juga: Gaji hingga Rp143 Juta Perbulan, Berikut Syarat dan Cara Jadi Kreator Youtube Shorts Indonesia

Artinya hingga saat ini, PPKM ini sudah diterapkan pemerintah dalam satu bulan lebih.

Setelah pemberlakukan tersebut, banyak pihak yang mempertanyakan apakah PPKM ini akan dilanjutkan lagi. Simak penjelasnnya berikut ini ;

Dalam Rapat Terbatas Topik Evaluasi Perkembangan dan Tindak Lanjut PPKM Level 4 melalui virtual, Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyampaikan beberapa hal penting.

Rapat evaluasi yang juga diikuti oleh Panglima TNI, Kapolri, sejumlah Menteri Koordinator (Menko) dan Kepala Wilayah ini dilaksanakan Sabtu 7 Agustus 2021.

Halaman:

Editor: Aulia Nasri

Sumber: Youtube Sekretariat Presiden


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah