Bukan Badai, Begini Prediksi Cuaca Jabodetabek Menurut BMKG

- 28 Desember 2022, 09:09 WIB
ilustrasi BMKG menepis isu badai wilayah Jabodetabek hari ini
ilustrasi BMKG menepis isu badai wilayah Jabodetabek hari ini /

TABANAN BALI – Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyebutkan cuaca Jabodetabek tidak terjadi badai seperti isu yang beredar.

Sebab kemungkinan terjadinya badai cukup kecil sesuai dengan pengamatan BMKG di wilayah Jabodetabek.

Berdasarkan rujukan parameter alam yang diprediksi BMKG, potensi badai di kawasan Jabodetabek tidak terjadi seperti isu yang beredar akan terjadi hari ini, Rabu 28 Desember 2022.

Baca Juga: Cuaca Bali Menurut BMKG Jelang Perayaan Tahun Baru 2023

Baca Juga: Kisah Cinta Sheezan Khan dan Tunisha Sharma Aktris Bollywood India Yang Tewas Gantung Diri

Untuk itu, masyatakat dihimbau tetap tenang sebab isu badai yang beredar tidak benar.

BMKG menyebutkan jika wilayah Jabodetabek akan terjadi hujan dengan intensitas sedang hingga lebat hari ini Rabu 28 Desember 2022.

"Berdasarkan Prakiraan cuaca BMKG, pada 28 Desember 2022 pada umumnya adalah hujan dengan intensitas sedang hingga lebat namun bukan badai," kata Deputi Bidang Meteorologi BMKG Guswanto kepada wartawan di Jakarta, Selasa, 27 Desember 2022.

Baca Juga: Menurut BMKG: Begini Potensi Cuaca Rabu 28 Desember 2022

Halaman:

Editor: Aulia Nasri

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x