Leeds Vs Man City: Erling Haaland Sumbang Dua Gol Bawa The Citizens Menang 3-1

- 29 Desember 2022, 17:10 WIB
Pahlawan The Citizens, Erling Haaland saat lawan Leeds
Pahlawan The Citizens, Erling Haaland saat lawan Leeds /REUTERS/Molly Darlington/

Tembakan Erling Haaland berhasil ditepis penjaga gawang Leeds kemudian dibuang pemain belakang Leeds.

Tercatat Man City mendapatan dua kesempatan emas yakni pada menit ke-19 dan menit ke-30 dan lagi-lagi Erling Haaland gagal memasukkan si bola bundar.

Baca Juga: Bawaslu Bali Fokus Awasi Dokumen Syarat Dukungan 13 Calon DPD, Dilarang Kampanye Sebelum Waktunya

Man City akhirnya berhasil mencetak gol pada menit-menit terakhir. Rodri membobol gawang Leeds usai mendapat bola mentah tendangan Riyad Mahrez yang ditepis Meslier. Tim tamu unggul 1-0 di babak pertama.

Erling Haaland membobol gawang Leeds usai mendapat umpan dari Jack Grealish. Man City unggul 2-0.

Selanjutnya Haaland berhasil memasukkan gol pada menit ke 64 setelah bekerjasama dengan Grealish ke gawang Leeds.

Baca Juga: Sutradara Film Tunisha Sharma Angkat Bicara Terkait Sheezan Khan, Sesalkan Langkah Bunuh Diri Sang Aktris 

Hingga akhir pertandingan, kedudukan 1-3 tidak berubah untuk Man City berhasil meraih posisi kedua Liga Primier Inggris. 

Susunan Pemain

Leeds United: Illan Meslier; Rasmus Kristensen (Luke Ayling 65'), Robin Koch, Liam Cooper (Diego Llorente 72'), Pascal Struijk; Sam Greenwood, Adam Forshaw (Mateusz Klich 65'), Marc Roca; Brenden Aaronson (Darko Gyabi 83'), Rodrigo (Joe Gelhardt 72'), Degnand Gnonto.

Baca Juga: Kakak dan Ibu Kandung Sheezan Khan Hadiri Pemakaman Tunisha Sharma, Jadi Sorotan dan Viral di Media Sosial  

Manchester City: Ederson; Nathan Ake, Manuel Akanji, John Stones; Ilkay Guendogan, Rodri, Rico Lewis (Joao Cancelo 68'), Kevin De Bruyne; Jack Grealish (Phil Foden 73'), Erling Haaland, Riyad Mahrez (Cole Palmer 88'). ***

Halaman:

Editor: Aulia Nasri

Sumber: Sportmole


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x