Bulan Mei 54.815 Unit Mobil Terjual, Pabrikan Mobil Toyata Masih Teratas Posisi Kedua Daihatsu

- 17 Juni 2021, 06:38 WIB
Deretan mobil yang dijual oleh pedagang mobil
Deretan mobil yang dijual oleh pedagang mobil /Pikiran-Rakyat.com/ Aldiro Lubis/

TABANANBALI.COM – Meski ditengah pandemi Covid-19 yang membuat ekonomi lesu. Rupanya penjualan mobil di Indonesia mengalami peningkatan. Masyarakat Indonesia masih banyak memburu mobil pabrikan.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Hari Ini Kamis 17 Juni 2021. Aquarius : Stres di Tempat Kerja Picu Penyakit Serius

Belum lama ini dari data yang disampaikan Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo) menyebut penjualan mobil nasional secara wholesales (pabrik ke dealer). Seperti dikutip dalam Jakpusnews.com, Kamis 17 Juni 2021.

Sepanjang Mei 2021 jumlahnya mencapai 54.815 unit mobil yang laku terjual atau turun 30,53 persen dari bulan April 2021 yang mampu terjual hanya 78.908 unit mobil.

Baca Juga: Keistimewaan Sholat Dhuha di Pagi Hari, Datangkan Rezeki Hingga Menjaga Kesehatan Tubuh

Jika dibandingkan dari penjualan per tahun, capaian ini sangat positif di mana angka penjualan naik 1.397,26 persen di periode yang sama tahun lalu.

Adanya peningkatan jumlah penjualan ini memang tidak bisa lepas dari program kebijakan PPnBM yang dikeluarkan pemerintah Indonesia yang membeikan diskon pajak penjualan barang mewah (PPnBM) mencpaai 100 persen. Untuk mobil berkapasitas mesin 1500 cc sampai Agustus 2021 mendatang.

Baca Juga: Work From Bali Diharapkan Dukung Kebangkitan Sektor Pariwisata

Dari data yang disampaikan Gaikindo pabrikan mobil denan merk Toyota masih menempati posisi pertama dengan mobil yang laku keras terjual sejak per Mei 2021. Raksasa otomotif asal Jepang ini membukukan penjualan wholesales sebesar 18.170 unit dan retailnya (dealer ke konsumen) mencapai 21.117 unit.

Baca Juga: Jalankan Perintah Kapolri Terkait Aksi Premanisme, Polda Jatim Ringkus 64 Preman Tukang Palak

Halaman:

Editor: Aulia Nasri

Sumber: Jakpusnews.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x