TERKUAK! Ini Alasan Kuat Persib Rekrut Ricky dan Irianto Ketimbang Ciro Alves, Teddy: Pertimbangan Faktor Usia

- 11 April 2022, 10:16 WIB
Rachmat Irianto dan Ricky Kambuaya Resmi Begabung dengan Persib Bandung / Instagram path.persib
Rachmat Irianto dan Ricky Kambuaya Resmi Begabung dengan Persib Bandung / Instagram path.persib /Persib Bandung

TABANAN BALI – Selain PSIS Semarang yang lebih awal merekrut  dua pemain baru mereka. begitu pula dengan Persib Bandung yang juga langsung tanjap gas.

Pada bursa transfer kali ini Persib Bandung langsung mengevaluasi tim setelah gagal juara di BRI Liga 1 2021/2022. Dimana Persib berada diurutan runner up klasemen BRI Liga 1.  

Hanya butuh waktu sepekan manajemen dan tim pelatih langsung mengevaluasi tim untuk menuju komposisi tim yang lebih ideal.

Baca Juga: CATAT! 6 Pemain Persib Out, 2 Datang, Robert Alberts: Siap Beri Kejutan, Beli Pemain Sesuai Finansial Klub

Bahkan Persib Bandung sampai dengan bulan April ini pada musim bursa transfer juga sudah mengelurkan 6 pemainnya dari skuad pangeran biru.  Keenam pemain tersebut adalah Esteban Vizcarra, Indra Mustafa, Gian Zola, Supardi, Mario Jardel, dan Bruno Cantanhede.

Disisi lain Persib Bandung pun baru merekrut 2 pemain baru mereka yang merupakan talenta muda Timnas Indonesia.

Persib tidak perlu waktu lama untuk memberi kejutan, dua pemain bintang langsung bisa didaratkan, mereka adalah mantan skuat inti Persebaya Ricky Kambuaya dan Rachmat Irianto. 

Baca Juga: Arema FC Makin Ngeri, Berhasil Rekrut Evan Dimas Dkk, Ada 10 Pemain Baru Bakal Diumumkan, Termasuk Lilypali?

Baca Juga: Ini Alasan PSIS Mundur Boyong Ciro Alves ke Jati Diri, Junianto: Dia Tidak Muda Lagi, Persib Masih Tertarikah?

Halaman:

Editor: Genta Sugiwa

Sumber: Ligaindonesiabaru Transfermakt


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x