Sayur Pakis Tak Hanya Jadi Olahan Urap di Bali, Berlimpah Manfaat, Salah Satunya Mencegah Virus Jahat

- 4 November 2021, 16:20 WIB
Sayur pakis.
Sayur pakis. /Tangkap layar/Instagram @asriorganik/

TABANAN BALI – Tanaman sayuran pakis salah satu jenis tumbuhan paku-pakuan yang sering tumbuh dipinggiran sungai dan saluran irigasi pertanian.

Ternyata sayuran ini dapat diolah menjadi aneka masakan di berbagai daerah Indonesia dan negara lain.

Salah satu daerah di Indonesia yang sering mengolah sayuran pakis menjadi berbagai masakan. Khusus di Bali, sayur Pakis sering diolah menjadi lawar dan urap yang dinamakan jukut urap.

Baca Juga: Rekomendasi 3 Jenis Sayur Atasi Penyakit Asam Urat, Resep dr Zaidul Akbar

Sayur paku yang rasanya renyah saat dikunyah tersebut memiliki banyak manfaat, mengandung banyak nutrisi namun rendah karbohidrat dan lemak.

Karena itu, sayur pakis juga cocok untuk dijadikan salah satu hidangan sehari-hari, baik untuk kesehatan seluruh anggota keluarga.

Dikutip Tabananbali.com dari berbagai sumber pada Rabu, 3 November 2021, Berdasarkan penelitian para ahli, sayur Pakis diketahui memiliki senyawa Fenol yang tinggi yakni 61,56 miligram Fenol dalam setiap 100 gram Pakis, dan Pakis merupakan sumber antioksidan yang tinggi.

Baca Juga: Spoiler One Piece chapter 1031, Sanji Mengamuk dan Meminta Sesuatu ke Zoro

Salah satu senyawa Polifenol yang banyak terdapat pada sayuran Pakis yaitu Flavonoid dan Asam Fenolat.

Halaman:

Editor: Genta Sugiwa

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x