Lakukan Cara Ini Agar Luka Bakar Gampang Sembuh, dr. Saddam Ismail: Jangan Gunakan Pasta Gigi atau Kopi

- 6 November 2021, 16:52 WIB
dr Saddam Ismail memberikan tips cara menyembuhkan luka bakar. Jangan Gunakan Pasta Gigi, Kopi mauoun mentega
dr Saddam Ismail memberikan tips cara menyembuhkan luka bakar. Jangan Gunakan Pasta Gigi, Kopi mauoun mentega /Tangkap layar YouTube.com/Saddam Ismail

Menurutnya, salep tersebut bisa membantu mempercepat proses penyembuhan, dan mencegah-mengatasi infeksi.

Ia juga menghimbau, sebelum menggunakan salep tersebut, sangat disarankan untuk membersihkan terlebih dahulu area luka bakar, caranya seperti pada point pertama.

Baca Juga: Ini Makna Mendasar Mengapa Penjor Selalu Ada Saat Hari Raya Galungan Menurut Agama Hindu

Merawat Luka Bakar Perban atau kain yang sudah di balutkan ke luka bakar, perlu diganti atau dilepas 2 kali sehari. Jika sebelum 2 hari perban sudah terasa lembab, boleh segera diganti.

Dan berikutnya hindari luka bakar dengan sinar matahari, selain point-point yang sudah di jelaskan tadi sebagai cara penyembuhan anda.

Anda boleh mengkonsumsi obat pereda nyeri, untuk obat ini dr. Sadam merekomendasikan Ibuprofen dan paracetamol yang bisa anda minum. Obat-obat tersebut bisa didapatkan di apotek terdekat.

Baca Juga: Staf Khusus Era Bupati Tabanan Ni Putu Eka Wiryatuti Diperiksa Kasus Suap DID, Begini Penjelasan Jubir KPK

Selain cara-cara sederhana yang diberikan oleh dr. Saddam sebagai alternatif pengobatan dirumah.

Ia juga menekankan bahwa ketika luka yang diobati dengan cara diatas dan tidak ada perubahan kearah yang lebih baik, seperti bengkak, kemerahan, sakit yang tidak tertahankan. Atau tanda-tanda infeksi, bernanah, dan lain sebagainya agar dibawa ke dokter untuk mendapatkan perawatan maksimal. ***

Halaman:

Editor: Aulia Nasri

Sumber: You Tube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah