Terungkap, Pratu Ida Bagus Putu S Tertembak Saat Amankan Jalur Evakuasi Jenazah Suster Gabriela Meliani

- 22 September 2021, 08:17 WIB
Seorang prajurit TNI gugur dalam pelaksanaan evakuasi salah satu tenaga kesehatan atau Nakes dari kekejaman KST.
Seorang prajurit TNI gugur dalam pelaksanaan evakuasi salah satu tenaga kesehatan atau Nakes dari kekejaman KST. /Foto: Pendam XVII Cenderawasih/

TABANAN BALI – Tertembaknya Pratu Anumertha Ida Babus Putu S saat kontak senjata dengan kelompok kriminal bersenjata (KKB) Distrik Kiwirok, Kabupaten Pegunungan Bintang, Papua.

Baca Juga: Jenazah Suster Gabriela Meilani Disambut Isak Tangis di Jayapura

Rupanya ketika anggota TNI Yonif 403/ Wirasada Pratista (WP) ini melakukan terhadap proses evakuasi jenazah suster Gabriela Meliani. Itu diungkapkan oleh Kapendam XVII/Cendrawasih Kolonel Arm Reza Nur Patria.

Dia menyebut kontak tembak terjadi antara TNI-Polri dengan KKB saat aparat yang bertugas melakukan pengamanan pendaratan lokasi helikopter yang berencana melakukan proses evakuasi terhadap jenazah suster Gabriela Meliani.

Baca Juga: Ramalan Kartu Tarot 22 September 2021: Cancer, Leo dan Virgo, Angkat Dagumu, Hal Baik Akan Datang

“Saat melakukan pengamanan bandara yang akan digunakan sebagai jalur evakuasi jenazah suster Gabriela Meliani. Terjadi kontak dengan KST yang menyebabkan satu prajurit terbaik TNI gugur,” jelas Kapendam XVII/Cendrawasih dilansir dalam Antaranews.com, Rabu 22 September 2021.

Sejauh ini kedua jenazah Pratu Anumertha Ida Babus Putu S dan jenazah suster Gabriela Meliani telah berhasil dievakuasi ke Jayapura.

Baca Juga: Ramalan Zodiak 22 September 2021: Cancer, Leo dan Virgo, Kurangi Perhatian berlebihan

Seperti diketahui baku tembak dengan KKB di Pos Kiwirok, Kabupaten Pegunungan Bintang, Papua.

Halaman:

Editor: Aulia Nasri

Sumber: Antaranews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah