Profil Lengkap Raja Juli Antoni, Politikus PSI Menjadi Wakil Menteri Pasca Reshuffle Kabinet Indonesia Maju

- 16 Juni 2022, 21:25 WIB
Ini Profil Raja Juli Antoni, Sekretaris Dewan Pembina DPP PSI Dipilih Jokowi Jadi Wamen ATR/BPN
Ini Profil Raja Juli Antoni, Sekretaris Dewan Pembina DPP PSI Dipilih Jokowi Jadi Wamen ATR/BPN /tangkapan layar Instagram @giring

TABANAN BALI – Berikut profil lengkap Raja Juli Antoni, politikus PSI yang terpilih dan telah dilantik saat Reshuffle Kabinet oleh presiden Jokowi.

Seperti diketahui bahwa presiden Jokowi telah memilih untuk Reshuffle Kabinet pada Rabu, 15 Juni 2022, ada 2 nama baru yang terpilih menjadi Menteri.

Nama baru yang terpilih menjadi Menteri tersebut adalah ketua umum partai PAN yakni Zulkifli Hasan sebagai Menteri Perdagangan, dan Hadi Tjahjanto terpilih menjadi Menteri Agraria dan Tata Ruang (Badan Pertahanan Nasional).

Baca Juga: Tagar Pray For Amurang Bergema, Manado Berduka Karena Abrasi Pesisir Pantai, Belasan Rumah Ambruk

Selain melantik Menteri, presiden Jokowi juga melantik Wakil Menteri di hari yang sama di dalam Istana Negara.

Wakil Menteri yang dilantik terdapat 3 nama baru yang terpilih menjadi Wakil Menteri, mulai dari Raja Juli Antoni sebagai Wakil Menteri Agraria dan Tata Ruang.

Dua nama baru lainnya adalah Wempi Wetipo dipilih sebagai Wakil Menteri Dalam Negeri, dan Afriansyah Noor sebagai Wakil Menteri Ketenagakerjaan.

Baca Juga: Jerman Libas Italia dengan Torehan Skor Mengerikan, Timo Warner Bobol Dua Kali Gawang Gli Azzuri

Mungkin banyak warga Indonesia yang tidak mengenal sosok Raja Juli Antoni yang terpilih menjadi Wakil Menteri Agraria dan Tata Ruang tersebut.

Halaman:

Editor: Aulia Nasri

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x