Pengurus Walubi Kabupaten Tabanan Dikukuhkan, Komitmen Rawat Kerukunan Umat Antar Umat Beragam

- 7 Juni 2021, 18:43 WIB
Pengukuhan: Pelantikkan pengurus Walubi Kabupaten Tabanan masa bakti 2021-2026 di Aula Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Tabanan.
Pengukuhan: Pelantikkan pengurus Walubi Kabupaten Tabanan masa bakti 2021-2026 di Aula Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Tabanan. /Genta Sugiwa/Tim tabananbali.com

“Kemudian terpenting tetap menjaga keharmonisan kerukunan antar umat beragama,” ungkapnya.

Baca Juga: Pemeran Video Porno di Bali Diduga Jadi Aktor dan Syuting di Beberapa Negara

Sementara itu Ketua Walubi terpilih Kabupaten Tabanan Ferijanto Chonie mengatakan pihaknya akan berusaha bersama dengan anggota pengurus walubi Kabupaten Tabanan untuk bekerja. Pihaknya berkomitmen memajukan Walubi Tabanan dan turut serta dalam pembinaan umat Budha. Selain itu menjalin kerjasama antar lembaga agama dan tentunya menjadi mitra Pemerintah khususnya Kementerian Agama.

“Semoga kepengurusan kedepannya dapat bersinergi baik. Dengan unsur pemerintahan ormas-ormas maaupun organisasi kepemudaan dan organisasi masyarakat yang ada di Kabupaten Tabanan,” pungkasnya.

Halaman:

Editor: Aulia Nasri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah