Apakah Boleh Mengungkit Sesuatu Yang Sudah Terjadi? ini Penjelasan Ustadzah Mamah Dedeh

- 7 November 2021, 11:30 WIB
Apakah Boleh Mengungkit Sesuatu Yang Sudah Terjadi? ini Penjelasan Ustadzah Mamah Dedeh
Apakah Boleh Mengungkit Sesuatu Yang Sudah Terjadi? ini Penjelasan Ustadzah Mamah Dedeh /Instagram/@mamahdedeh24

Baca Juga: Begini Cara Mudah Mengobati Penyakit Was-Was, Nasehat Buya Yahya

Namun, apakah diperbolehkan bersikap mengungkit terhadap sesuatu yang sudah terjadi dengan tidak ikhlas atau dilampiaskan dengan cara mengandai-andai yang sudah terjadi agar tidak terjadi lagi?

Pertanyaan tersebut memang tampak biasa saja untuk dipertanyakan.

Bahkan terkesan tidak penting.

Akan tetapi hal demikian, sangat berpengaruh pada keimanan seseorang ternyata jika terus dibiarkan sebagai bentuk penyelesaian yang tidak ada selesainya.

Baca Juga: Rezeki Seret Saat Pandemi Covid-19, Ustadz Dhanu: Begini Cara Menyikapinya

Tentang fenomena ini, Ustadzah Mamah Dedeh atau yang sering di sapa dengan Mamah Dedeh menjelaskan bahwa menghayal, memikirkan sesuatu yang sudah terjadi, dipikirkan agar tidak terjadi atau dalam kata lain berandai untuk tidak terjadi seperti itu adalah bagian dari bisikan setan, agar manusia lalai, atau membuang-buang waktu saja.

“Setan itu menggoda manusia, bisikan dalam hati kita, Manusia. Menghayal seandainya-seandainya. Terus memikirkan sesuatu yang pernah terjadi. Coba kalau tadi tidak begitu, gak bakal gua begini. Mamah tanya, kalau kita mikirin yang gak perlu, dipikirin aja merubah keadaan gak? Itu kerjaan setan, buang-buang waktu. Ngalamun aja,” jelas Ustadzah Mamah Dedeh seperti dalam video YouTube religiOne, dikutip TabananBali.com pada Sabtu, 6 November 2021.

Baca Juga: Ghibah Menghancurkan Amal Kebaikan Sekejap Mata, Ustadz Dhanu: Begini Cara Menghindarinya

Mamah Dedeh menjelaskan, menerima takdir, tidak mengungkit atau menghayalkannya sesuatu yang sudah terjadi merupakan bagian dari rencana Allah, merupakan tindakan yang dibenarkan.

Halaman:

Editor: Fredja Putri

Sumber: Youtube religiOne


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah