Dengar Suara Lantunan Ayat Al Qur’an Sudah Dapat Pahala, Buya Yahya: Apalagi Membacanya

- 12 November 2021, 21:18 WIB
Buya Yahya mendengar lantuna yata ayt suci alqur'an.
Buya Yahya mendengar lantuna yata ayt suci alqur'an. /buyayahya.org/

TABANAN BALI – Membaca dan mendengarkan bacaan Al-Qur’an bisa membuat ketenangan dalam setiap hati muslim dan muslimah.

Karena setiap membaca dan mendengarnya akan mendapatkan pahala, membacanya lisan mendapat pahala, melihatnya mata mendapat pahala, mendengarnya telinga mendapat pahala.

Bahkan jika merenungkannya hati mendapat pahala, terlebih jika di amalkan isi dari Al-Qur’an tersebut.

Baca Juga: Keluarga Doyan Ke Dukun, Buya Yahya: Begini Cara Menasehati dan Menyikapinya

Namun di era modern sekarang ini banyak orang yang mendengar lantunan Al-Qur’an bukan dari orang yang membaca langsung, tapi dari YouTube, Laptop, Gadget dan lainnya.

Karena perkembangan zaman yang mana kebanyakan orang tidak bisa lepas dari semua tekhnologi tersebut.

Namun perkembangan zaman haruslah dibarengi dengan tuntunan agama, agar tidak terjerumus.

Baca Juga: Benarkah Menikah Tidak di Hari Baik Bikin Kandas Berumah Tangga, Ini Penjelasan Buya Yahya

Lantas apakah mendengarkan bacaan kalamullah dari media seperti YouTube dapat pahala yang sama seperti ketika mendengarkan langsung?

Halaman:

Editor: Genta Sugiwa

Sumber: Youtube Buya Yahya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah