Jangan Dipandang Sebelah Mata, Solidaritas Anak Punk Tabanan Bagikan Sayuran Hingga Makanan

- 26 Juli 2021, 10:54 WIB
Komunitas Buahan Punk yang berbagi sembako ke pedagang asongan dan tukang suun di Pasar Dauh Pala, Tabanan.
Komunitas Buahan Punk yang berbagi sembako ke pedagang asongan dan tukang suun di Pasar Dauh Pala, Tabanan. /Tim tabananbali.com/

TABANAN, Radar Bali – Selama ini keberadaan anak punk memang kerap kali dipandang sebelah mata oleh kebanyakan orang. Namun siapa yang tahu jika dibalik penampilan yang urakan mereka menyimpan hati yang mulai.

Baca Juga: SHIO HARI INI Senin 26 Juli 2021, Shio Anjing, Shio Ayam, Shio Kuda dan Shio Kambing Tentang Keuangan

Ditengah PPKM Darurat mereka justru turun jalan-jalan melakukan aksi sosial dengan berbagi sembako kepada warga. Hal itulah yang dilakukan sejumlah anak punk yang tergabung oleh Komunitas Buahan Punk.

Baca Juga: Kim Seon Ho dan Shin Min Ah Segera Tayang Dalam Serial Hometown Cha-Cha-Cha

Mereka berbagi paket sembako berupa sayuran dan makan kepada para buruh dan tukang suun di Pasar Dauh Pala, Desa Dauh Peken, Tabanan. Tidak hanya petugas kebersihan pun tak luput diberikan bantuan sembako.

Baca Juga: Ikatan Cinta 26 Juli 2021: Nino dan Catherine Tertangkap Berpelukan di Kafe, Elsa Cemburu Berat

Salah satu koordinator Komunitas Buahan Punk, Dwik mengaku aksi membagikan sembako kepada warga yang terdampak PPKM Darurat murni rasa kesetiakawanan sosial.

Melihat kondisi warga yang tidak pasti ditengah pandemi yang berkepanjangan dan kapan akan usainya.

Baca Juga: Perpanjangan PPKM Level 4, Dapatkan Beasiswa Pelajar Rp500 Ribu Untuk Anak Pedagang. Simak Caranya

Halaman:

Editor: Aulia Nasri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x