Sasaran Vaksinasi Sudah Capai 65,64 Persen Dari Total Penduduk. Vaksinasi Pertama Ditarget Tuntas 10 Juli 2021

- 23 Juni 2021, 17:40 WIB
Bupati Tabanan, Komang Gede Sanjaya saat mengikuti rapat koordinasi mengenai percepatan vaksinasi di Bali, Rabu 23 Juni 2021.
Bupati Tabanan, Komang Gede Sanjaya saat mengikuti rapat koordinasi mengenai percepatan vaksinasi di Bali, Rabu 23 Juni 2021. /dok. Humas Pemkab Tabanan

Baca Juga: TEGA, Alami KDRT Seorang Istri Asal Abiansemal Badung Tewas Ditangan Suami

Sesuai data dari Dinas Kesehatan Kabupaten Tabanan yang disampaikan kepada Bupati Sanjaya, di Tabanan dari target jumlah penduduk Tabanan yang memenuhi standar vaksinasi sebanyak 70 persen dari 461.630 penduduk atau jadi sekitar 323.141 penduduk.

Hingga hari ini pelaksanaan vaksinasi telah mencapai 65,64 persen atau telah terealisasi pada sekitar 213 ribu penduduk Kabupaten Tabanan.*** 

Halaman:

Editor: Aulia Nasri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah