Cerita Putu Cahyadi yang Mengikuti Lomba Challenge Entrepreneur, Coba Bisnis Nasi Bejekku Omset Puluhan Juta

- 18 Agustus 2021, 06:30 WIB
Owner Nasi Bejekku Putu Cahyadi Putra
Owner Nasi Bejekku Putu Cahyadi Putra /Tim Tabananbali.com/

TABANANBALI – Tak pernah terbayang mungkin bagi Putu Cahyadi Putra akan mendapat omset mencapai puluhan juta rupiah. Setelah mencoba mengikuti lomba challenge entrepreneur muda yang diselenggarakan oleh Komunitas Bhakti Yowana Tabanan.

Pasalnya pria asal Desa Kukuh, Kecamatan Kerambitan Tabanan setelah mencoba mengembangkan bisnis kuliner nasi bejekku khas desanya.

Baca Juga: Ikatan Cinta 17 Agustus 2021: Papa Surya Marah Besar ke Nino, Jati Diri Reyna Terungkap?

Dengan mendapat bimbingan dan mentor dari dari pelaku bisnis kuliner di Tabanan. Penjualan nasi bejekku meroket tajam. Bahkan terhitung sejak bulan Juli mengembangkan bisnis kuliner nasi bejekku penjualan tembus ditengah PPKM mencapai Rp 53 Juta.

Putu Cahyadi Putra yang ditemui usai mendapat hadiah lantaran bisnis kuliner mendapat juara pertama dari Lomba challenge entrepreneur muda Tabanan mengaku tidak mudah menerima tantangan untuk mengikuti entrepreneur.

Baca Juga: Live Streaming Ikatan Cinta 17 Agustus 2021: Al Yakinkan Andin akan Melindungi Reyna

Apalagi ditengah kondisi pandemi Covid-19 yang kondisi ekonomi masyarakat susah. Lebih lagi harus bergelut dalam bisnis kuliner. 

“Namun rasa optimis untuk berusaha dan modal kuat atas dukungan dari para mentor dan banyak orang terlibat. Itu sehingga bisnis kuliner saya mampu berkembang pesat dan omset mencapai puluhan juta,” ungkapnya pria yang juga selaku Owner Nasi Bejekku.

Baca Juga: Di hari Kemardekaan Pemerintah Kembali Perpanjang PPKM Darurat Sampai 23 Agustus, Rakyat Kembali Merana

Halaman:

Editor: Aulia Nasri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x